Jakarta, 25 s.d 26 Juli 2022
Kepala Kantor Otoritas Pelabuhan Utama Makassar, Muh. Anto Julianto didampingi Kepala Bidang Lala, Operasi, dan Usaha Kepelabuhanan, Mukminin melaksanakan Studi Banding penerapan Single TID ( Single Truck Identification Data) 25-26 Juli 2022, di STID Centre, Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta.
Single TID merupakan identitas tunggal truk yang diharapkan bisa menekan kemacetan dan kesemrawutan lalu lintas angkutan barang di Pelabuhan
Dengan studi banding ini bertujuan menambah pengetahuan dan wawasan sehingga dapat diterapkan kedepannya di Pelabuhan Makassar.