Selasa, 25 Februari 2020

Kantor Otoritas Pelabuhan Utama Makassar Melaksanakan Kegiatan Pengawasan Di Pelabuhan Makassar


Share :
15 view(s)

Makassar, 25 Februari 2020-- Kantor Otoritas Pelabuhan Utama Makassar melaksanakan kegiatan pengawasan di Pelabuhan Makassar yang meliputi pengawasan e-Pass Gate 1 dan Gate 2, pengawasan Alat Pelindung Diri (APD), pengawasan kapal sandar, serta pengecekkan alat angkat angkut di terminal Petikemas Makassar New Port Makassar.

  • berita




Footer Hubla Branding